Struktur kurikulum 2013 pendidikan
menengah untuk SMA terdiri dari mata pelajaran Wajib
dan Peminatan. Mata pelajaran Wajib
terdiri dari dua kelompok, yaitu kelompok A, meliputi mata pelajaran: (1)
Pendidikan Agama dan Budi Pekerti, (2) PPKN, (3) Bahasa Indonesia, (4)
Matematika, (5) Sejarah Indonesia, dan (6) Bahasa Inggris; sedangkan mata
pelajaran kelompok B, meliputi: (1)
Prakarya dan Kewirausahaan (termasuk muatan lokal) dan (2) Pendidikan Jasmani,
Olah Raga dan Kesehatan (termasuk muatan lokal).
Struktur Kurikulum 2013 Pendidikan
Menengah (SMA), disajikan pada tabel berikut:
Mata pelajaran peminatan untuk SMA
terdiri dari tiga peminatan, yaitu (1) Peminatan Matematika dan IPA, (2)
Peminatan Sosial, dan (3) Peminatan Bahasa.
Peminatan Matematika dan IPA, terdiri
dari empat mata pelajaran, yaitu (1) Matematika, (2) Biologi, (3) Fisika, dan
(4) Kimia.
Peminatan Peminatan Sosial, terdiri dari
empat mata pelajaran, yaitu (1) Geografi, (2) Sejarah, (3) Sosiologi dan
Antropologi, dan (4) Ekonomi.
Peminatan Bahasa, juga terdiri dari
empat mata pelajaran, yaitu (1) Bahasa dan Sastra Indonesia, (2) Bahasa dan
Sastra Inggris, (3) Bahasa dan Sastra Asing lainnya, dan (4) Antropologi.
Disamping mata pelajaran tersebut, pada
jenjang SMA juga mendapatkan mata pelajaran pilihan dan pendalaman minat atau
lintas minat. Adapun Jam pelajaran untuk masing-masing mata pelajaran peminatan
dan lintas minat, disajikan pada tabel berikut:
Semoga Kurikulum 2013 merupakan titik
terang untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Semoga!
Artikel Terkait:
Kur_2013
- Reaksi Reduksi dan Oksidasi (Bagian-1)
- Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit
- Siapa Bilang Kurikulum 2013 Dicabut?
- Surat Mendikbud tentang Implementasi Kurikulum 2013
- Penerapan K-13 untuk Sekolah Terpilih
- RPP Kimia dengan Model Discovery Learning
- RPP SMA Kurikulum 2013
- Menuju Hybrid Learning Models Pada Kurikulum 2013
- Silabus Kurikulum 2013 untuk SMA
- Permendikbud Seputar Kurikulum 2013
- Buku Pegangan Siswa Kurikulum 2013
- Buku Pegangan Guru Kurikulum 2013
- Hitam Putih Kurikulum 2013 di Tangan Guru
- Ancaman UN di Kelas XI
- Struktur Kurikulum 2013 untuk SMA
- Hati-Hati Merekrut Pelatih Inti Untuk Kurikulum 2013
- Penyiapan Guru Sebagai Implementator Kurikulum 2013
- Kurikulum 2013 Momentum Keberpihakan Kepada Guru
- Kurikulum 2013 Vs Kemampuan Berpikir Anak
- UN Tak Cocok Jadi Alat Evaluasi Kurikulum 2013
- Kerancuan Kurikulum 2013
- Cermati Penghapusan Penjurusan di SMA
- Kurikulum 2013, Muatan Lokal Tak Boleh Hilang
- Master Teacher Jadi Konsep Pelatihan Guru untuk Hadapi Kurikulum 2013
waduhhh... thanks infonye
BalasHapusTks pak sharingnya. Kami menyediakan Buku Matematika, Fisika, Kimia, Biologi dll, SMA-MA Kelas X (Peminatan)
BalasHapusKurikulum 2013. Untuk informasi pemesanan buku bisa menghubungi P. Heri di HP/WA: 081227992609
atau lihat di bukupelajarankurikulum2013.blogspot.com