Dasar Hukum penyelenggaraan sertifikasi guru dalam jabatan
tahun 2013 adalah sebagai berikut:
1)
Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional.
2)
Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
3)
Peraturan Pemerintah Nomor 19 tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan.
4)
Peraturan Pemerintah Nomor 74 Tahun 2008 Tentang Guru.
5)
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007
tentang Standar Kualifikasi dan Kompetensi Guru.
6)
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 5 Tahun
2012 tentang Sertifikasi Bagi Guru Dalam Jabatan.
Penyelenggaraan sertifikasi guru
pada hakikatnya untuk memperkuat peranan, tugas, pokok, dan fungsi guru dalam
mencerdaskan kehidupan bangsa. Guru adalah sosok pendidik profesional dengan
tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan
mengevaluasi peserta didik. Oleh karena itu, guru profesional harus memiliki
kualifikasi akademik minimum sarjana (S-1) atau diploma empat (D-IV), menguasai
kompetensi (pedagogik, profesional, sosial dan kepribadian).
Dengan demikian sertifikasi guru
merupakan salah satu langkah untuk meningkatkan kualitas guru. Oleh karena itu,
tidak ada pilihan lain di kalangan guru untuk mempersiapkan diri menghadapi
sertifikasi. Kebijakan pemerintah untuk mengarahkan pelaksanaan sertifikasi
yang diawali dengan pendidikan dan latihan profesi guru (PLPG) merupakan upaya
untuk melibatkan PLTK secara optimal. Kondisi ini diyakini dapat menyinergikan
proses dengan produk dalam dunia pendidikan.
Berkaitan dengan hal tersebut,
berikut disajikan beberapa materi PLPG yang dapat diunduh sebagai persiapan
para guru yang akan mengikuti PLPG.
12. IPA (lengkap)
13. IPS (lengkap)
19. Bahasa Arab
22. BK (lengkap)
Materi Pendukung:
Materi dari Pelatihan Kurikulum 2013:
Lain-lain:
Artikel Terkait:
Guru
- Sertifikasi Guru Tetap Dibiayai Pemerintah
- Siapa Bilang TPG Dihapuskan?
- Guru dan UKG 2015
- Menanti Kenaikan Gaji dan Gaji Ke-13
- Siapa Bilang Kurikulum 2013 Dicabut?
- Sasaran Dan Penilaian Kerja Pegawai
- Surat Mendikbud tentang Implementasi Kurikulum 2013
- Penerapan K-13 untuk Sekolah Terpilih
- Memuliakan Guru, Mungkinkah?
- Akhir Maret 2014 Penyaluran Tunjangan Guru
- Lomba Kreativitas Guru Tingkat Nasional Tahun 2013
- Gaji Ke-13 dan BLSM Tahun 2013
- Hitam Putih Kurikulum 2013 di Tangan Guru
- Menggantung Harapan Pada Tim TPG
- Guru Menulis: Momentum dan Tantangan
- 24 Jam Tatap Muka Perminggu Kurang Proporsional
- Hati-Hati Merekrut Pelatih Inti Untuk Kurikulum 2013
- Karut Marut TPG Bukti Ketidakberpihakan Pemerintah
- Penyiapan Guru Sebagai Implementator Kurikulum 2013
- Kurikulum 2013 Momentum Keberpihakan Kepada Guru
- Master Teacher Jadi Konsep Pelatihan Guru untuk Hadapi Kurikulum 2013
- Guru dan Kurikulum 2013
- Bobot Soal UN 2013 Ditingkatkan
- TPG Melekat pada Gaji
UNDUH
- Kisi-Kisi UN Kimia 2015
- Sebanyak 284 K2 Buleleng Lulus Seleksi CPNS 2013
- Pembahasan Prediksi Ujian Nasional (UN) Kimia 2014 (1–10)
- Prediksi Ujian Nasional (UN) Kimia 2014
- Naskah Soal UAS Kimia Kelas XII, Semester Ke-1 (2013/2014)
- Naskah Soal UAS Kimia Kelas XI Semester Ke-1 (2013/2014)
- Soal Pra-UAS Kimia Kelas XI Semester Ke-1
- Soal Pra UAS Kimia Kelas XII Semester Gasal
- UTS Kimia Kelas XII
- Soal UTS Kimia Kelas XI
- Silabus Kurikulum 2013 untuk SMA
- Permendikbud Seputar Kurikulum 2013
- Buku Pegangan Siswa Kurikulum 2013
- Buku Pegangan Guru Kurikulum 2013
- Kisi-Kisi dan Prediksi Soal UN Kimia 2013 (Sesuai dengan Kisi-Kisi UN 2013)
- Prediksi Soal UN Kimia 2013 Ver 5 (Sesuai Kisi-kisi 2012/2013)
- Prediksi Soal UN Kimia 2013 Ver 4 (Sesuai Kisi-kisi 2012/2013)
- Prediksi Soal UN Kimia 2013 Versi 3 (Sesuai Kisi-kisi 2012/2013)
- Prediksi Soal UN Kimia 2013 Ver 2 (Sesuai Kisi-kisi 2012/2013)
- Prediksi Soal UN Kimia 2013 Ver 1 (Sesuai Kisi-kisi 2012/2013)
- POS dan Tatib UN 2012/2013
- Struktur Kurikulum 2013 untuk SMA
- Kisi-Kisi UN 2012/2013 Fisika, Kimia, Biologi SMA
- Kisi-Kisi UN 2012/2013 Matematika SMA (IPA/IPS)
Sertifikasi
- Sertifikasi Guru Tetap Dibiayai Pemerintah
- Siapa Bilang TPG Dihapuskan?
- Akhir Maret 2014 Penyaluran Tunjangan Guru
- Menggantung Harapan Pada Tim TPG
- 24 Jam Tatap Muka Perminggu Kurang Proporsional
- TPG Melekat pada Gaji
- Materi Pendukung Uji Kompetensi Guru (UKG) Lanjutan (4)
- Materi Pendukung Uji Kompetensi Guru (UKG) Lanjutan (3)
- Materi Pendukung Uji Kompetensi Guru (UKG) Lanjutan ke-1
- Materi Pendukung Uji Kompetensi Guru (UKG)
- Hasil UKG Kimia Paling Rendah
- Contoh Soal UKG Pedagogik dan Profesional
- Contoh Soal UKG Biologi
- Contoh Soal Uji Kompetensi Guru (UKG) Kimia
- Peserta UKG Buleleng Di SMPK Santo Paulus Singaraja
- Kisi-Kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Mata Pelajaran Penjaskes SMA
- Kisi-Kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Mata Pelajaran TIK SMA
- Kisi-Kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Mata Pelajaran Sosiologi SMA
- Kisi-Kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Mata Pelajaran PKn SMA
- Nama Calon Peserta UKG Kabupaten Buleleng Jenjang SMA (1 - 100)
- Kisi-Kisi Soal Uji Kompetensi Guru Kimia Tahun 2012 (Baru)
- Kisi-Kisi Uji Kompetensi Guru (UKG) Mata Pelajaran Antropologi SMA
- Kisi-Kisi Soal Uji Kompetensi Guru (UKG) Biologi SMA Tahun 2012
- Kisi-Kisi Soal Uji Kompetensi Guru (UKG) Matematika SMA Tahun 2012
terima kasih atas informasinya..
BalasHapussemoga dapat bermanfaat bagi kita semua :) mobil sport
Jangan berhenti untuk terus berkarya, semoga kesuksesan senantiasa menyertai kita semua.
BalasHapuskeep update!Harga Toyota Agya 2014